Resep Legomoro Khas Jogja – Legomoro merupakan makanan khas Jogja yang selalu ada di setiap persta pernikahan sebagai bahan yang dibawa oleh pengantin pria. Legomoro itu sendiri berasal dari ‘Hatine lego le moro yo lego’ yang kurang lebih artinya, yang datang dengan keridhoan, yang didatangi juga keridhoan. Benar-benar unik, bukan sejarah dan maknanya. Sudah barang tentu rasanya juga unik. Pasti ada manis-manis gurih yang terasa saat pertama kali menggigitnya. Aroma yang keluar pada saat membukanya dari daun pisang juga membuat lidah Anda bersemangat untuk menikmatinya.
Legomoro ini kalau di Jawa Timur namanya lemper. Entah kedua hidangan ini sama atau tidak, namun sudah pasti cara membuat dan bumbu serta bahannya berbeda antara daerah satu dengan lainnya. Kalau di Jawa Timur sudah ada resepnya sendiri, di Jawa Tengah ada resep legomoro khas Jogja. Resep ini akan membantu Anda menyajikan hidangan murah tapi istimewa tersebut. Bisa dibayangkan nanti kalau ada acara-acara di rumah Anda sudah tidak perlu memesan ke katering.
Cara membuat makanan ini cukup mudah dengan resep legomoro khas Jogja. Bahkan, Anda bisa menakar sendiri bahan-bahan yang dibutuhkan dan mencoba bereksperimen dengannya. Pastikan semuanya pas dan hidangan akan tersaji dengan bibir penuh senyum puas.
Bahan:
Bumbu:
Cara Membuat:
Nikmati kue legomoro untuk sarapan pagi, dijamin rasanya yang enak akan mengenyangkan. Kalau Anda ingin menggunakan daging ayam juga boleh. Rasanya akan tetap sama, hanya sensasinya yang berbeda ketika digigit. Cocok sekali untuk dijadikan camilan di waktu senggang. Pastilah tetap memakai resep legomoro khas Jogja untuk membuatnya, karena dengan resep ini akan membuat hidangan menjadi lebih enak, lezat serta masih terbawa unsur daerah aslinya juga.
Baca Juga : Resep Membuat Kue Klepon Khas Jogja
Baiklah, sekian resep legomoro khas Jogja, semoga dapat membantu Anda memecahkan masalah selama ini. Salam koki!
Legomoro ini kalau di Jawa Timur namanya lemper. Entah kedua hidangan ini sama atau tidak, namun sudah pasti cara membuat dan bumbu serta bahannya berbeda antara daerah satu dengan lainnya. Kalau di Jawa Timur sudah ada resepnya sendiri, di Jawa Tengah ada resep legomoro khas Jogja. Resep ini akan membantu Anda menyajikan hidangan murah tapi istimewa tersebut. Bisa dibayangkan nanti kalau ada acara-acara di rumah Anda sudah tidak perlu memesan ke katering.
Legomoro Khas Jogja |
Bahan:
- Beras ketan secukupnya
- Kelapa secukupnya
- Daging sapi atau daging lainnya secukupnya
- Daun pisang secukupnya
Bumbu:
- Bawang putih secukupnya
- Bawang merah secukupnya
- Salam secukupnya
- Laos secukupnya
- Gula secukupnya
- Ketumbar secukupnya
Cara Membuat:
- Pertama, cuci beras ketan sampai bersih kemudian campur dengan santan kental dan kukus. Masak kembali.
- Cuci juga daging sapi yang kemudian dicincang atau dicacah
- Siapkan bumbu halus untuk kemudian dicampurkan ke dalam cincangan daging. Aduk-aduk sampai merata lalu sangrai hingga kering
- Ambil ketan yang sudah matang, kemudian isi dengan cincangan daging dan bentuk persegi panjang atau segitiga, sesuai selera
- Bungkus dengan daun pisang dan diikat dengan bambu yang sudah dipotong tipis atau disemat lidi
- Kukus sampai matang. Angkat
- Legomoro siap dihidangkan dan dinikmati
Nikmati kue legomoro untuk sarapan pagi, dijamin rasanya yang enak akan mengenyangkan. Kalau Anda ingin menggunakan daging ayam juga boleh. Rasanya akan tetap sama, hanya sensasinya yang berbeda ketika digigit. Cocok sekali untuk dijadikan camilan di waktu senggang. Pastilah tetap memakai resep legomoro khas Jogja untuk membuatnya, karena dengan resep ini akan membuat hidangan menjadi lebih enak, lezat serta masih terbawa unsur daerah aslinya juga.
Baca Juga : Resep Membuat Kue Klepon Khas Jogja
Baiklah, sekian resep legomoro khas Jogja, semoga dapat membantu Anda memecahkan masalah selama ini. Salam koki!
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih Sudah berkunjung di blog saya :)
Komentar yang tertib ya :D