Resep Growol Khas Jogja – Growol merupakan makanan khas Jogja yang menggunakan bahan dasar singkong dan kelapa parut. Makanan ini jika disajikan hampir sama dengan getuk. Namun, sudah jelas berbeda. Kalau getuk kan tidak perlu direndam begitu lama. Growol, cara membuatnya dengan direndam air selama 2-3 hari. Jadi itulah yang membedakan keduanya. Secara tekstur dan rasa juga berbeda walaupun keduanya menggunakan bahan dasar singkong. Rasanya yang lezat dan mengenyangkan membuat Anda tidak ingin menyingkirkannya dari hadapan Anda.
Kalau Anda merupakan penggemar makanan cepat saji, jajanan swalayan yang mengandung bahan kimia berbahaya serta tidak baik untuk kesehatan, hentikan saja memakan itu semua. Lebih baik Anda beralih ke makanan dengan bahan alami dan memulai hidup sehat. Salah satu makanan yang menyehatkan dan berbahan dasar bahan alami adalah growol ini. Kenapa growol jika terdapat makanan-makanan lainnya yang juga baik untuk kesehatan? Karena growol mungkin baru bagi Anda, malah baru Anda tahu saat membaca resep growol khas Jogja ini.
Hal yang baru tersebut dapat Anda gunakan sebagai referensi dan pengalaman memasak untuk ke depannya. Lagipula tidak ada salahnya membuat growol. Di samping karena cara membuatnya sangat mudah, bahan-bahan yang diperlukan juga gampang dicari, rasanya pun nikmat tiada terganti. Oleh karena itu, siapkan diri Anda untuk membaca resep growol khas Jogja.
Bahan:
Cara Membuat:
Anda juga bisa menambahkan larutan gula merah sebagai sausnya agar hidangan lebih manis serta menggiurkan. Untuk itu, silahkan menambahkan bahan yang Anda butuhkan sebagai kreasi tersebut ke dalam resep growol khas Jogja. Namun, ingat, ketika Anda berkreasi, jangan mengesampingkan rasa yang dihasilkan. Jangan coba-coba lah intinya, supaya makanan yang Anda hasilkan tidak akan rusak dan bisa dicoba seluruh keluarga.
Baca Juga: Resep Membuat Getuk Khas Jogja
Oke, baiklah selamat memasak hidangan Anda dengan resep growol khas Jogja. Semoga panduan ini bermanfaat bagi Anda. Salam koki!
Kalau Anda merupakan penggemar makanan cepat saji, jajanan swalayan yang mengandung bahan kimia berbahaya serta tidak baik untuk kesehatan, hentikan saja memakan itu semua. Lebih baik Anda beralih ke makanan dengan bahan alami dan memulai hidup sehat. Salah satu makanan yang menyehatkan dan berbahan dasar bahan alami adalah growol ini. Kenapa growol jika terdapat makanan-makanan lainnya yang juga baik untuk kesehatan? Karena growol mungkin baru bagi Anda, malah baru Anda tahu saat membaca resep growol khas Jogja ini.
Growol Khas Jogja |
Bahan:
- ¼ butir kelapa, diparut
- 1000 gram singkong
- Air secukupnya
Cara Membuat:
- Siapkan bahan-bahan yang simple tersebut.
- Kupas singkong dan cuci sampai bersih. Kemudian rendam dalam air selama kurang lebih 2-3 hari. Selama proses perendaman, tidak perlu mengganti air rendamannya
- Kalau sudah tiga hari direndam, angkat dan tiriskan singkong.
- Tahap selanjutnya adalah menumbuknya sampai halus. Anda bisa menggunakan uleg atau penumbuh yang biasa digunakan untuk membuat sambal
- Kemudian kukus sampai matang selama beberapa menit. Angkat dan tata pada tampah
- Langkah selanjutnya adalah memadatkan singkong yang ada di tampah tersebut
- Setelah sudah dipadatkan, baru dipotong-potong sesuai dengan selera Anda
- Sajikan di piring saji dengan parutan kelapa di atasnya
- Hidangan growol khas Jogja siap dinikmati.
Anda juga bisa menambahkan larutan gula merah sebagai sausnya agar hidangan lebih manis serta menggiurkan. Untuk itu, silahkan menambahkan bahan yang Anda butuhkan sebagai kreasi tersebut ke dalam resep growol khas Jogja. Namun, ingat, ketika Anda berkreasi, jangan mengesampingkan rasa yang dihasilkan. Jangan coba-coba lah intinya, supaya makanan yang Anda hasilkan tidak akan rusak dan bisa dicoba seluruh keluarga.
Baca Juga: Resep Membuat Getuk Khas Jogja
Oke, baiklah selamat memasak hidangan Anda dengan resep growol khas Jogja. Semoga panduan ini bermanfaat bagi Anda. Salam koki!
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih Sudah berkunjung di blog saya :)
Komentar yang tertib ya :D