Resep Cara Membuat Soto Khas Padang - Kalau kamu seorang penggemar soto, pastinya kenal dengan soto padang. Soto yang lezat dengan variasi bumbu yang sangat lengkap inilah yang membuatnya begitu banyak dicari. Baca Juga : Resep Sate Padang Bumbu kuning
Nah, penasaran mencoba soto padang? Langsung saja cek detail resep soto padang dibawah ini:
Bahan yang diperlukan
Bumbu untuk rebusan daging
Bumbu yang dihaluskan
Sambal
Pelengkap
Cara membuat soto padang
Cukup ribet juga membuat soto padang, tapi hasil resep soto padang diatas dijamin akan meningkatkan nafsu makan. Nah, biar makin menggugah selera, sajikan dengan baik, caranya sajikan soto padang dengan bihun, perkedel pada mangkok saji. Setelah itu tuang dengan kuah soto dan berikan daging yang goreng yang diremukkan. Taburi dengan bawang goreng dan seledri. Sajikan dengan kerupuk merah dan potongan jeruk nipis. Hidangkan dan makan selagi hangat. coba juga : Resep Gulai Ikan Tongkol Asam Padeh khas padang
Resep Cara Membuat Soto Khas Padang |
Nah, penasaran mencoba soto padang? Langsung saja cek detail resep soto padang dibawah ini:
Bahan yang diperlukan
- 2000 ml air
- Daging sapi has ½ kg (atau gunakan bagian daging sapi tidak begitu berlemak)
- Daging sapi tetelan ¼ kg
- Minyak secukupnya untuk menulis
- Laos/lengkuas 1 ruas jari yang dimemarkan
- Daun salam 2 lembar
- Daun jeruk purut 6 lembar
- Daun salam 2 lembar
- Serai 2 batang ambil bagian putihnya kemudian memarkan
- Cengkih 2 butir
- Pekak 1 butir
- ½ sendok teh merica bubuk
- Gula pasir 1 sendok teh
- Garam secukupnya
- Bihun 100 gram yang direndam dalam air panas lalu ditiriskan
Bumbu untuk rebusan daging
- Bawang putih 5 siung yang dimemarkan
- Ketumbar 1 sendok teh yang disangrai
- Garam 1 ½ sendok teh (sesuaikan selera)
- Merica bubuk 1 ½ sendok teh
Bumbu yang dihaluskan
- Kunyit 2 ruas jari (bakar sebentar hingga beraroma harum)
- Jahe 1 ruas jari
- Bawang putih 6 siung
- Bawang merah 10 butir
- Cabai merah 2 buah (sesuai selera)
Sambal
- Minyak sayur untuk menumis secukupnya
- Bawang merah 3 butir
- Cabai merah besar 6 buah (sesuai selera)
- Garam ½ sendok teh
- Gula pasir ½ sendok teh
Pelengkap
- Perkedel kentang
- Jeruk nipis
- Bawang goreng secukupnya
- Kerupuk merah
Cara membuat soto padang
- Membuat kuah soto:
a.Ambil daging sapi dan tulang kemudian masukkan dalam panci. Tambahkan air hingga semua terendam sempurna. Masukkan garam dan masak hingga air mendidih. Agar sari tulang keluar, rebus dengan panci yang tidak rapat. Angkat kemudian sebagian air kaldunya.
b.Tumis bumbu halus (daun salam, serai, lengkuas/laos, cengkih, daun jeruk, garam, gula, merica bubuk dan pekak) dengan 3 sendok makan minyak. Aduk rata hingga tercium aroma harum kemudian masukkan dalam air kaldu yang telah dipanaskan. Tambahkan daun bawang kemudian masak hingga layu dan angkat. Masak hingga mendidih. Sisihkan. - Membuat daging goreng
a.Ambil daging sapi yang telah direbus.
b.Iris daging sapi kecil-kecil sesuai dengan selera lalu goreng hingga kering dan tiriskan. - Sambal :
a.Haluskan semua bahan sambal hingga halus.
b.Siapkan minyak 5 sendok makan yang telah dipanaskan kemudian masak dan tumis hingga harum.c.Angkat dan sajikan
Cukup ribet juga membuat soto padang, tapi hasil resep soto padang diatas dijamin akan meningkatkan nafsu makan. Nah, biar makin menggugah selera, sajikan dengan baik, caranya sajikan soto padang dengan bihun, perkedel pada mangkok saji. Setelah itu tuang dengan kuah soto dan berikan daging yang goreng yang diremukkan. Taburi dengan bawang goreng dan seledri. Sajikan dengan kerupuk merah dan potongan jeruk nipis. Hidangkan dan makan selagi hangat. coba juga : Resep Gulai Ikan Tongkol Asam Padeh khas padang
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih Sudah berkunjung di blog saya :)
Komentar yang tertib ya :D